SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN AGEN TERBAIK DI PERUSAHAAN ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912 CABANG KAYUAGUNG MENGUNAKAN METODE SMART (SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE)

Muhammad Imam Azhman, MIA (2022) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN AGEN TERBAIK DI PERUSAHAAN ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912 CABANG KAYUAGUNG MENGUNAKAN METODE SMART (SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE). Undergraduate Thesis thesis, Universitas Islam Negeri Radenfatah Palembang.

[img] Text
Muhammad_imam_Azhman-1535400173-Sistem_Informasi-SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN AGEN TERBAIK DI PERUSAHAAN ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912 CABANG KAYUAGUNG MENGUNAKAN METODE SMART.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Penilaian agen terbaik di Perusahaan Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Cabang Kayuagung saat ini belum memiliki aplikasi dan metode khusus penilaian, serta penilaian masih subjektif. Perusahaan saat ini membutuhkan sistem pendukung keputusan (SPK) yang dapat membantu dalam menentukan agen terbaik. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk membangun SPK yang efektif dan objektif. SPK yang dibangun menggunakan empat kriteria yaitu (polis, premi reguler, premi tunggal, dan konservasi), dengan tujuh agen sebagai sampel. Untuk membangun SPK ini digunakan metode Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART), karena metode ini memberikan pemahaman masalah yang tinggi dan dapat diterima oleh pembuat keputusan. Berdasarkan pengujian, SPK yang dibangun dapat memberikan rekomendasi agen terbaik sesuai dengan perhitungan SPK dan sesuai dengan keinginan dari kepala urusan administrasi dan keuangan, SPK ini dapat menentukan agen terbaik secara efektif dan objektif dalam penilaian agen terbaik.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Sistem Pendukung Keputusan, Agen, Metode SMART.
Subjects: Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 57201 - Sistem Informasi
Depositing User: M. IMAM AZHMAN
Date Deposited: 27 Oct 2022 01:37
Last Modified: 27 Oct 2022 01:38
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/23293

Actions (login required)

View Item View Item