Resiliensi Pada Wirausahawan Minangkabau Selama Masa Pandemi Covid-19 di Sungai Lilin

Rhanika, R and Dwi Despiana, D D Resiliensi Pada Wirausahawan Minangkabau Selama Masa Pandemi Covid-19 di Sungai Lilin. Resiliensi Pada Wirausahawan Minangkabau Selama Masa Pandemi Covid-19 di Sungai Lilin. (Unpublished)

[img] Text
RHANIKA JURNAL FIXS bgt.docx

Download (44kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Resiliensi Pada Wirausahawan Minangkabau Selama Masa Pandemi Covid-19 dan faktor-faktor yang mempengaruhi resiliensi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik pemilihan subjek menggunakan purposive sampling. Subjek penelitian ini adalah tiga orang wirausahawan Minangkabau yang berwirausaha toko kue food and beverage, toko manisan, dan toko mesin, yang sudah berwirausaha sekitar 10-24 tahun di Sungai Lilin. Berdasarkan hasil temuan penelitian dapat disimpulkan bahwa ketiga subjek memiliki kemampuan resiliensi yang sama dan baik selama masa pandemi Covid-19, mampu memunculkan emosi positif, melakukan inovasi-inovasi baru, bersabar, berdoa dalam mengendalikan diri pada situasi sulit, mempunyai target yang dapat di kendalikan dengan baik, memiliki keyakinan dalam menjalankan usaha, mampu mengatasi masalah, menjalin hubungan baik dengan keluarga dan lingkungan sekitar, serta merasa positif, seperti bersyukur dan mengambil hikmah saat mengalami kesulitan selama masa pandemi Covid-19. Selain itu adanya bentuk dukungan dari luar, kekuatan dari dalam individu dan kemampuan individu menyelesaikan masalah.

Item Type: Article
Subjects: Psikologi > Psikologi Islam
Divisions: Fakultas Psikologi > 73201 - Psikologi Islam
Depositing User: RHANIKA 1810901041
Date Deposited: 08 Feb 2023 01:43
Last Modified: 08 Feb 2023 01:43
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/25251

Actions (login required)

View Item View Item