Peran Rumah Pintar Dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas 2 di SD Negeri 3 Kayu Agung

Annisa Wati, Rizka (2023) Peran Rumah Pintar Dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas 2 di SD Negeri 3 Kayu Agung. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I RIZKA ANNISA WATI.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V RIZKA ANNISA WATI.pdf

Download (36kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran rumah pintar dalam meningkatkan keterampilan membaca siswa kelas 2 di SD Negeri 3 Kayu Agung. Ada dua masalah didalam rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu (1) untuk mengetahui manfaat rumah pintar dalam meningkatkan keterampilan membaca pada siswa kelas 2 di SD Negeri 3 Kayu Agung. (2) untuk mengetahui jenis kegiatan rumah pintar dalam meningkatkan keterampilan membaca pada siswa kelas 2 di SD Negeri 3 Kayu Agung. Jenis penelitian yang digunakan ialah jenis penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif. Adapun sumber data yang digunakan ialah data primer dan data sekunder. Pengumpulan data yang digunakan ialah observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Uji keabsahan data dengan menggunakan triangulasi sumber, triangulasi waktu dan triangulasi teknik. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas 2 di SD Negeri 3 Kayu Agung, guru kelas 2, petugas rumah pintar, dan kepala sekolah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa telah meningkatkan keterampilan membacannya dirumah pintar dengan adanya rumah pintar dilinkungan sekolah terbiasa belajar dirumah pintar. Dan ada juga Sebagian siswa yang belum lancar membaca disana akan diajar oleh tutor. Manfaat rumah pintar bagi anak banyak sekali dan dapat menguasai ilmu setinggi mungkin dan tujuannya agar anak-anak pintar untuk lebih lagi belajar keterampilan membacanya.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Rumah Pintar, Keterampilan Membaca, Siswa
Subjects: Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: RIZKA ANNISA WATI 1930201175
Date Deposited: 24 May 2023 01:29
Last Modified: 24 May 2023 01:29
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/27549

Actions (login required)

View Item View Item