Mekanisme Pengelolaan Dana ZIS Dalam Program Pemberdayaan UMKM (Studi Kasus LAZISMU Kota Palembang)

Faradina, Atika (2023) Mekanisme Pengelolaan Dana ZIS Dalam Program Pemberdayaan UMKM (Studi Kasus LAZISMU Kota Palembang). Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Cover Skripsi.pdf

Download (268kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (336kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (354kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (574kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (581kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (615kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (323kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi bagaimana pengelolaan dana ZIS di LAZISMU Kota palembang dan bagaimana mekanisme pengelolaan dana ZIS Program UMKM khususnya distribusi dalam mengembangkan usaha di Kota Palembang. Tujuan zakat tidak hanya memberikan dukungan konsumsi kepada mayarakat miskin, tetapi pula wajib diimbangi dengan pendistribusian zakat yang efektif, sehingga bisa menolong penerima secara terus menerus dengan harta zakat yang diterimanya dalam bentuk bantuan modal usaha. Penelitian ini memakai metode penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana pengelolaan dana ZIS di LAZISMU Kota Palembang dan mekanisme yang digunakan oleh LAZISMU Kota Palembang dalam menyalurkan dana ZIS nya dalam bentuk modal usaha, serta mengetahui apa saja kendala yang dihadapi oleh LAZISMU dalam mengelola dana ZIS. Dalam hal penyaluran LAZISMU Kota Palembang memberikan langsung dana tersebut kepada Orang-orang terpilih didukung dengan modal usaha dengan syarat memiliki usaha yang sudah ada sebelumnya. Kesimpulan dari penelitian ini penyaluran dana ZIS telah dilakukan dengan baik dan tepat sasaran, tetapi tanpa pelatihan dan pengawasan pun tidak dilakukan secara rutin, hanya sesekali. Kendala yang di hadapi LAZISMU adalah kurangnya SDM, penerima modal itu sendiri dan jauhnya jarak penerima modal sehingga membuat pengurus sedikit mengalami kesulitan untuk melakukan pengawasan secara langsung. Kata Kunci: LAZISMU, Mekanisme, ZIS, Pemberdayaan UMKM, Penyaluran, Pengelolaan, dan Kendala.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: LAZISMU, Mekanisme, ZIS, Pemberdayaan UMKM, Penyaluran, Pengelolaan, dan Kendala.
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen Zakat dan Wakaf
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 74236 - Manajemen Zakat dan Wakaf
Depositing User: Atika Faradina -
Date Deposited: 31 Jul 2023 07:01
Last Modified: 31 Jul 2023 07:01
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/29267

Actions (login required)

View Item View Item