Pengembangan UMKM pengrajin rotan di era digitalisasi dalam meningkatkan Ekonomi Kreatif di Boom Baru Kota Palembang

Rahayu, Ika Priyaning (2023) Pengembangan UMKM pengrajin rotan di era digitalisasi dalam meningkatkan Ekonomi Kreatif di Boom Baru Kota Palembang. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH PALEMBANG.

[img] Text
bab 1.docx

Download (50kB)
[img] Text
BAB 5.docx

Download (30kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengembangan UMKM pengrajin rotan yang ada di Boom Baru, Kota Palembang. Penelitian yang dilakukan ini berjenis kualitatif desktiptif. Populasi dalam penelitian merupakan UMKM pengrajin rotan yang berada di Boom Baru, Kota Palembang. Peneliti hanya mewawancarai beberapa pengrajin untuk mengetahui, meneliti sejauh mana pengembangan UMKM rotan yang ada di Boom Baru, Kota Palembang dalam memanfaatkan era digitalisasi. Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data dan diwujudkan secara langsung dalam bentuk gambaran tentang suasana keadaan objek secara menyeluruh berupa kata – kata lisan atau tertulis dari orang atau keadaan yang di amati. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengembangan UMKM pengrajin rotan sempat tersingkirkan terlebih saat awal pandemi. Namun pengrajin rotan terus melakukan pengembangan dalam hal kreativitas dan inovasi serta dalam sistem pemasaran untuk memulihkan ekonomi masyarakat. Pada era digital pengrajin telah beradaptasi sehingga melakukan promosi dan iklan di berbagai sosial media. Pengembangan UMKM pengrajin rotan sudah lebih baik walaupun belum sepenuhnya dikarenakan kurangnya dukungan dari pemerintah.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Pengembangan, UMKM, Pengrajin Rotan.
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: IKA PRIYANING RAHAYU 1930602210
Date Deposited: 21 Nov 2023 00:57
Last Modified: 21 Nov 2023 00:57
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/32758

Actions (login required)

View Item View Item