TINJAUAN HUKUM EKONOMI SYARIAH TERHADAP ASAS-ASAS PERJANJIAN PEMBUATAN AKTA JUAL BELI TANAH STUDI KASUS DI KANTOR NOTARIS PPAT ANGGARA LINGGA NUGRAHA,SH., M.KN

ANDI BANI FADILLAH, BANI (2022) TINJAUAN HUKUM EKONOMI SYARIAH TERHADAP ASAS-ASAS PERJANJIAN PEMBUATAN AKTA JUAL BELI TANAH STUDI KASUS DI KANTOR NOTARIS PPAT ANGGARA LINGGA NUGRAHA,SH., M.KN. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
NEW A5 ANDI PDF.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Banyakfenomenayangadadimasyarakat,sektorkenotariatan merupakan jasa saat ini paling banyak dibutuhkandalam transaksi apapun, terutama dalam transaksi jual beli tanah.Jasa notaris dalam transaksi tersebut memiliki peran yang sangatpenting demi sahnya proses jual beli atau peralihan hak. Tanahmemiliki arti penting di dalam kehidupan manusia karena tanahmempunyai fungsi ganda, yaitu sebagai sosial asset dan sebagaicapitalasset. Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dikantornotarisPPATAnggaraLinggaNugraha,S.H.,M.Kn.Sumber datanya ada 2, data primer dan data sekunder yaitu dariobjekpenelitianbersumberdaridatapustaka.Jenisdatanyaadalahkualitatif.Teknikpengumpulandatamelaluistudilapangan dan studi kepustakaan dan di analisis dengan deskriptifkualitatif dan menarik kesimpulan dengan deduktif. Menurut hukum ekonomi syariah dalam pembuatan akta jual belitanah dikantornotarisinitelahmenerapkanasas-asasmenurut syariah yaitu telah menerapkan asas ilahiah atau asas tauhid, asas kebolehan (mabda‟al-ibahah),asas keadilan(aladalah),asaspersamaanataukesetaraan,asaskejujurandankebenaran (as-sidiq), asas tertulis (al-kitabah), asas itikadbaik(asaskepercayaanatauAmanah),asaskemanfaatandankemaslahatan. KataKunci:JualBeli,AktaTanah,HukumEkonomiSyariah

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: JualBeli,AktaTanah,HukumEkonomiSyariah
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Syariah dan Hukum > Hukum Keluarga Islam
Syariah dan Hukum > Hukum Pidana Islam
Syariah dan Hukum > Hukum (Umum)
Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 74234 - Hukum Ekonomi Syariah (Mu'amalah)
Depositing User: ANDI BANI FADILLAH 1720104056
Date Deposited: 21 Nov 2023 04:56
Last Modified: 21 Nov 2023 04:57
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/32795

Actions (login required)

View Item View Item