Gahara, A. Ajie (2023) MANAJEMEN STRATEGI DALAM MENARIK MINAT MUZAKKI PADA BAZNAS KOTA PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.
|
Text
COVER.pdf Download (263kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (417kB) | Preview |
|
Text
BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (573kB) | Request a copy |
||
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (499kB) | Request a copy |
||
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (320kB) | Request a copy |
||
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (517kB) | Request a copy |
||
Text
BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (206kB) | Request a copy |
||
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (214kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Manajemen Strategi BAZNAS Kota Palembang Dalam Menarik Minat Muzakki”. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui manajemen strategi yang diterapkan BAZNAS Kota Palembang untuk menarik minat muzakki . Latar belakang masalah dalam penelitian ini yaitu kurang maksimalnya muzakki dalam membayar zakat di BAZNAS Kota Palembang. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu reduksi data,penyajian data dan penarikan kesimpulan. Lokasi penelitian ini di BAZNAS Kota Palembang yang terletak di Jl. Kapten A Rivai Kel.26 Ilir Kec. Bukit Kecil Kota Palembang. Teori yang digunakan yakni menurut Kuncoro dimana manajemen strategi terdiri dari tiga tahap yaitu formulasi strategi, implementasi strategi dan evaluasi strategi. Hasil penelitian ini yaitu bahwa sebenarnya manajemen strategi yang diterapkan BAZNAS kota Palembang sudah baik dan berhasil hanya saja pengimplementasian manajemen strategi BAZNAS Palembang hanya berfokus kepada lembaga-lembaga resmi, instansi-instansi, serta kantor-kantor saja sehingga muzakki dari masyarakat belum maksimal karena BAZNAS Palembang hanya melakukan sosialisasi ke lembaga-lembaga, instansi-instasi serta kantor saja. Faktor pendukungnya yaitu pertama pemerintah daerah kota Palembang memberikan perhatian khusus pada BAZNAS dengan dibantu dari sisi pengumpulan dana dengan mengeluarkan surat himbauan atau surat edaran untuk pegawai yang berada di lingkungan kota Palembang untuk membayar zakat di BAZNAS dan dibantu fasilitas, kedua yaitu BAZNAS membentuk mitra kerja dalam hal ini BAZNAS membentuk UPZ (Unit Pengumpul Zakat) yang tersebar di kota Palembang kurang lebih sebanyak 475 masjid dan membentuk OPD (Organisasi Perangkat Daerah) yang ditunjuk langsung oleh BAZNAS. Sedangkan faktor penghambatnya yaitu kurangnya biaya untuk melakukan sosialisasi untuk ke kantor-kantor dan juga ke masyaraat umum. Kata Kunci : Manajemen Strategi, Zakat, Muzakki
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Manajemen Strategi, Zakat, Muzakki |
Subjects: | Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70230 - Manajemen Dakwah |
Depositing User: | A. AJIE GAHARA 1930504106 |
Date Deposited: | 27 Mar 2024 02:10 |
Last Modified: | 27 Mar 2024 02:10 |
URI: | http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/36397 |
Actions (login required)
View Item |