Herliadi, Rico (2024) PENGARUH PENAMBAHAN TEPUNG TULANG SOTONG (Cuttelfishs bone) DALAM RANSUM TERHADAP PERTUMBUHAN AYAM KUB (KAMPUNG UNGGUL BALITNAK). PENGARUH PENAMBAHAN TEPUNG TULANG SOTONG (Cuttelfishs bone) DALAM RANSUM TERHADAP PERTUMBUHAN AYAM KUB (KAMPUNG UNGGUL BALITNAK). pp. 1-30. (In Press)
Text
SKRIPSI RICO HERLIADI.docx Download (1MB) |
|
Text
edit_usp=drivesdk&ouid=111624190638229442142&rtpof=true&sd=true Restricted to Registered users only Download (17kB) | Request a copy |
Abstract
Ayam kampung unggul balitnak atau ayam KUB merupakan rumpun ayam lokal baru hasil inovasi penelitian dari Balai Penelitian Ternak, Ciawi bogor. Ayam kampung unggul balitnak mempunyai keunggulan produksi telur yang lebih tinggi dibandingkan ayam kampung biasa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung tulang sotong (Cuttelfishs bone) dalam ransum terhadap pertumbuhan ayam KUB. Penelitian ini merupakan jenis penelitian eksperimental dengan rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dan apabila hasilnya signifikan maka akan dilanjutkan dengan uji BNT yang terdiri dari 4 perlakuan dengan 6 pengulangan yaitu perlakuan P0 (pakan standar), P1 (tambahan 1%), P2 (tambahan 2%), P3 (tambahan 3%) tepung tulang sotong. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata total konsumsi pakan masing-masing perlakuan sebanyak 983,5 (P0), 1048 (P1), 1069,6 (P2), 986,5 (P3) g/ekor, rata-rata total penambahan bobot badan masing-masing perlakuan sebesar 289 (P0), 310,1 (P1), 285,1 (P2), 311,5 (P3) g/ekor dan konversi pakan 3,62 (P0), 3,42 (P1), 3,8 (P2), 3,22 (P3). Kesimpulan dari penelitian ini adalah penambahan tepung tulang sotong tidak berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan ayam KUB (Kampung Unggul Balitnak).
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Sains dan Teknologi > Biologi |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > 57201 - Sistem Informasi |
Depositing User: | RICO HERLIADI 1720801008 |
Date Deposited: | 26 Aug 2024 02:05 |
Last Modified: | 26 Aug 2024 02:05 |
URI: | http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/40404 |
Actions (login required)
View Item |