SANKSI PLAGIAT DALAM PENULISAN KARYA ILMIAH MENURUT PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 17 TAHUN 2010 DAN TINJAUAN HUKUM ISLAM

PITRIAN RAMADHAN, ALAN (2019) SANKSI PLAGIAT DALAM PENULISAN KARYA ILMIAH MENURUT PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 17 TAHUN 2010 DAN TINJAUAN HUKUM ISLAM. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (378kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (281kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN KARYA ILMIAH.pdf

Download (580kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini mengkaji dan menjawab permasalahan Sanksi Plagiat Dalam Penulisan Karya Ilmiah Menurut Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 17 Tahun 2010 Dan Tinjauan Hukum Islam. Berawal dari ada seorang mahasiswa yang terbukti melakukan plagiat sedangkan ia telah lulus suatu program studi maka penulis tertarik untuk membahas lebih jauh mengenai sanksi terhadap pelaku plagiat terhadap penulisan karya ilmiah menurut hukum Islam dan hukum positif. Jenis penelitian dipakai dalam penelitian ini adalah penelitian Library Research(Penelitian Kepustakaan). Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwasanksi plagiat dalam penulisan karya ilmiah menurutMenteri Pendidikan Nasional Nomor 17 Tahun 2010 terdapat pada Bab VI Pasal 12 ayat 1 sampai 6. Sedangkan sanksi plagiat dalam hukum Islam diqiyaskan kedalam jarimahta’zir yang ditentukan oleh hakim atau Ulil Amri yang memiliki kekuasaan di suatu wilayah. Persamaannya terletak pada definisi plagiat dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 17 Tahun 2010 dan Hukum Islam yang menjelaskan bahwa perbuatan secara sengaja atau tidak sengaja tanpa menyatakan sumber secarat tepat dan memadai maka akan samasama diberikan hukuman baik hukuman menurut Hukum Islam dan Hukum Positif. Sedangkan perbedannya terletak pada bentuk sanksi yang diberikan seperti yang terletak pada Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 17 Tahun 2010 pada pasal Bab VI Pasal 12 ayat 1 sampai 6 dan di dalam Hukum Islam diberikan Hukuman Ta’zir yang mana sanksinya ditentukan oleh pemerintah setempat. Kata Kunci : Plagiat, Sanksi Plagiat, Karya ilmiah

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Syariah dan Hukum > Hukum (Umum)
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 74233 - Perbandingan Mazhab
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 30 Aug 2019 07:07
Last Modified: 28 Jul 2021 16:26
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/4411

Actions (login required)

View Item View Item