PENGARUH RADIO SUARA INDAH PERSADA SEBAGAI INFORMASI TERHADAP PERILAKU MASYARAKAT DESA TANJUNG AGUNG PANGKALAN BALAI

Susnita, Erni (2017) PENGARUH RADIO SUARA INDAH PERSADA SEBAGAI INFORMASI TERHADAP PERILAKU MASYARAKAT DESA TANJUNG AGUNG PANGKALAN BALAI. Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
ASLI SKRIPSI 1-5.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Skripsi ini mengangkat judul “Pengaruh Radio Suara Indah Persada FM Sebagai Informasi Terhadap Perilaku Masyarakat desa Tanjung Agung Pangkalan Balai. Hal ini dilatar belakangi oleh perilaku masyarakat desa Tanjung Agung yang bekerja sebagai petani maupun pedagang sering menggunakan radio Suara Indah Persada FM sebagai penambah informasi di wilayah Banyuasin, yang tidak hanya mereka dapatkan melalui televisi dan gadget saja. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana respon masyarakat desa Tanjung Agung terhadap program siaran radio Suara Indah Persada Fm, dan apa pengaruh radio Suara Indah Persada Fm sebagai fungsi informasi terhadap perilaku masyarakat desa Tanjung Agung Pangkalan Balai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui respon masyarakat desa Tanjung Agung terhadap program siaran radio Suara Indah Persada FM dan untuk mengetahui pengaruh radio Suara Indah Persada FM sebagai fungsi informasi terhadap perilaku masyarakat desa Tanjung Agung Pangkalan Balai. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif yang digunakan untuk menentukan uji hipotesis berdasarkan rumusan masalah dan tujuan penelitian yang diambil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata radio Suara Indah Persada FM sebagai fungsi informasi variabel (X) sebesar 40% yang diambil dari keseluruhan sebaran angket. Nilai rata-rata perilaku masyarakat desa Tanjung Agung variabel (Y) sebesar 42% dari sebaran hasil keseluruhan angket. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan radio sebagai fungsi informasi terhadap perilaku masyarakat desa Tanjung Agung Pangkalan Balai yaitu

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Teknologi > Teknologi (umum), Ilmu Terapan
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: dakwah dan komunikasi
Date Deposited: 07 Nov 2019 03:34
Last Modified: 07 Nov 2019 03:34
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/4926

Actions (login required)

View Item View Item