DAKWAH DAN MEDIA (Studi Terhadap Pemahaman Hadits Dakwah Dan Motivasi Kerja Berbasis Website Di Situs http://hadits.radenfatah.ac.id)

Mudiono, Didi (2014) DAKWAH DAN MEDIA (Studi Terhadap Pemahaman Hadits Dakwah Dan Motivasi Kerja Berbasis Website Di Situs http://hadits.radenfatah.ac.id). Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img] Text
01 Cover skripsi.docx

Download (31kB)
[img] Text
BAB I.doc

Download (88kB)
[img] Text
BAB V.doc

Download (44kB)

Abstract

DAKWAH DAN MEDIA (Studi Terhadap Pemahaman Hadits Dakwah Dan Motivasi Kerja Berbasis Website di Situs http://hadits.radenfatah.ac.id) adalah metode pemahaman dakwah dengan hadits dakwah dan motivasi kerja berbasis website di situs http://hadits.radenfatah.ac.id. Tujuan dari penelitan ini adalah untuk mengetahui pengertian, hubungan dakwah, media dan website dan juga bagaimana cara memahamkan atau cara berdakwah dengan hadits dakwah dan motivasi kerja berbasis website di situs http://hadits.radenfatah.ac.id. Metode yang digunakan dalam penelitan ini adalah library research atau penelitian kepustakaan. Data akan dikumpulkan dan dianalisa dengan menggunakan teknik deskriptif kualitatif yaitu dengan cara menjabarkan data mengenai hadits dakwah dan motivasi kerja berbasis website di situs http://hadits.radenfatah.ac.id Cara pemahaman dengan hadits dakwah dan motivasi kerja berbasis website di situs http://hadits.radenfatah.ac.id sangat efektif dikarenakan banyak variasi cara yang digunakan sehingga mendatangkan respon yang baik. Cara ini bertujuan untuk kaca perbandingan siapa saja agar terinspirasi untuk lebih memanfaatkan seluruh apa yang ada pada zaman kontemporer ini. Dengan adanya pola baru dalam berdakwah maka mad’u akan lebih tertarik ketika penyampaian pesan dakwah berlangsung.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Teknologi > Teknologi (umum), Ilmu Terapan
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: dakwah dan komunikasi
Date Deposited: 08 Nov 2019 01:23
Last Modified: 08 Nov 2019 01:23
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/4963

Actions (login required)

View Item View Item