LOYALITAS NASABAH BANK MUAMALAT CABANG KOTA LUBUKLINGGAU (STUDI ATAS PERSEPSI NASABAH TENTANG RIBA)

Niffilayani, ANITA (2014) LOYALITAS NASABAH BANK MUAMALAT CABANG KOTA LUBUKLINGGAU (STUDI ATAS PERSEPSI NASABAH TENTANG RIBA). Masters thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
ANITA.pdf

Download (328kB) | Preview

Abstract

Perbankan syari’ah telah lahir di Indonesia, namun pada awal kelahirannya masih belum ada kejelasan mengenai hukum bunga, keberadaan umat Islam di Indonesia yang dapat dikategorikan menjadi Islam taat; yaitu umat Islam yang patuh dan mengamalkan syare’at Islam, dan Islam abangan; yaitu umat Islam yang tidak menjalankan syare’at Islam, didukung dengan keberbedaan dalam mengenyam tingkat pendidikan. Hal ini mendorong keragaman presepsi umat tentang dunia perbankan, dan perbankan syari’ah pada khususnya, yang mempengaruhi keputusan umat dalam melakukan transaksi finansialnya dengan dunia perbankan. Permasalahan yang diangkatdalamtesisiniadalahBagaimana Persepsi nasabah tentang Riba,Bagaimna persepsi nasabah mengenai Perbankan dan Bank Muamalat, Bank Muamalatdan Bagaimana Implikasi persepsi Bank Muamalat mengenai riba dan perbankan terhadap loyalitas nasabah. MetodePendekatan yang dilakukandalampenelitianiniadalahdilakukandenganmetodeobservasiyaitumengamatilangsungperistiwa yangterjadi di lapangan, Kuesioner, guna mendapatkan berbagai informasi dari para responden mengenai permasalahan yang menjadi fokus penelitianselaindariitudilakukan pula denganmetodedokumentasi, yaitupenelitianterhadaparsip data-data ataudokumen-dokumenbank muamalat yang berhubungandenganmasalah yang diteliti, danadajugabeberapa data yang dihimpundariinformandalamwawancara. Adapunproduk-produkpada bank muamalat terdiri dari Produk Penghimpunan Dana Produk Penyaluran Dana Produk Jasa,produk jual beli dan Prinsip bagi hasil. Sedangkan persepsi keagamaan nasabah bank muamalat Lubuklinggau tentang loyalitas nasabah, bahwa yang dapat disimpulkan dalam penelitian ini adalah pemahaman para nasabah mengenai ajaran Islam itu lahir dari kesadaran sendiri menabung di bank muamalat Lubuklinggau. Persepsi nasabah mengenai bunga bank terhadap bank Muamalat, bahwa nasabah menyatakan pelayanan bank muamalat lubuklinggau belum baik dan nasabah tidak merasa puas dengan pelayanan bank muamalat lubuklinggau. Tetapi meskipun demikian para nasabah tetap memilih menjadi nasabah bank muamalat Lubuklinggau dan tidak berkeinginan untuk pindah ke bank Konvensional.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: EKONOMI SYARIAH (S2)
Uncontrolled Keywords: Loyalitas,Persepsi,Riba
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi
Depositing User: PPS Pasca Sarjana
Date Deposited: 09 Mar 2020 02:50
Last Modified: 09 Mar 2020 02:50
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/6645

Actions (login required)

View Item View Item