Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Dalam Menggunakan Jasa Travel Ratu Intan di Kota Palembang

Aziz Alili, Hafis (2017) Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Dalam Menggunakan Jasa Travel Ratu Intan di Kota Palembang. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
MOTTO DAN PERSEMBAHAN.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Kepuasan pelanggan dalam menggunakan Jasa Travel adalah hasil yang didapat oleh suatu perusahaan yang menciptakan mamfaat kepada pelangganya, sehingga mereka akan tetap menggunakan jasa ratu intan travel dan bahkan menggunakan terus menerus dari produk perushaan dalam mengembangkan perusahaanya penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kualitas dan harga berpangaruh terhadap kepuasan pelanggan dalam menggunakan Jasa Travel di cabang Palembang dan umtuk mengetahui kedua variabel manakah yang berpegaruh dominan terhadap kepuasan pelanggan dalam menggunakan Jasa Travel. Metode pengumpulan data yang di gunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan koesioner yang menggunakan skalah likert, populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah masyarakat yang menggunakan Jasa Travel sebanyak 1.660 orang. Dengan karaktaristik pelanggan yang menggunakan Jasa Travel Selama 5 bulan dan metode penentuan sempel yang digunakan alah ternik purposive sampling sebanyak 94 sampel, metode analisis yang digunakan adalah regresi liniear berganda. Hasil penelitian menunjukkan Kualitas Pelayanan (X1) tidak berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan dengan nilai t hitung variabel Kualitas Pelayanan 0,533 < t tabel (1,661) dan signifikan pada 0,595 > 0.05 hal ini berarti H0 diterima dan H1 ditolak. Harga (X2) berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan Pelanggan dengan nilai t hitung variabel Harga 3,921 > t tabel (1,661) dan signifikan pada 0,000 < 0,05 hal ini berarti H0 ditolak dan H1 diterima. Dalam penelitian ini variabel Harga yang paling berpengaruh terhadap kepuasan konsumen daalam menggunakan Jasa Travel. Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Harga, Kepuasan Pelanggan.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 300 Ilmu Sosial (Umum)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 10 Sep 2021 06:44
Last Modified: 10 Sep 2021 06:44
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/9798

Actions (login required)

View Item View Item