PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN WORD SQUARE DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI KELAS VII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 TANAH ABANG KABUPATEN PALI

ARYANA, RAMADITA (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN WORD SQUARE DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI KELAS VII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 TANAH ABANG KABUPATEN PALI. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
1.pdf

Download (122kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3.pdf

Download (183kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4.pdf

Download (373kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DPUSTAKA.pdf

Download (96kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KOVER.pdf

Download (37kB) | Preview

Abstract

Ketika proses pembelajaran disekolah, siswa harus memiliki dorongan yang tinggi terhadap pelajaran yang diikutinya. Dalam tujuan meningkatkan motivasi belajar, siswa seharusnya memiliki dorongan dan kemauan yang tinggi terhadap pelajaran yang akan diikutinya oleh sebab itu guru berperan sangat penting dalam mengelola dan mencari model pembelajaran yang dapat memotivasi dan membimbing siswa agar lebih bersemangat dan memperhatikan materi pelajaran yang dijelaskan guru dalam belajar. Bahkan salah satunya ialah dengan mengubah model pembelajaran yang baik sehingga siswa lebih fokus dan terdorong dalam mengikuti proses pembelajaran dengan baik. Salah satunya ialah dengan menggunakan model pembelaran Word Square. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode penelitian eksperimen dengan menggunakan desain one group pretest posstest design. Yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama Negeri 4 Tanah Abang yang berjumlah 69 siswa, dimana hanya terdiri dari 2 kelas. Adapun sampel yang diambil yaitu siswa kelas VII 1 yang berjumlah 36 siswa orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode angket dan dokumentasi. Adapun analisis data menggunakan uji normalitas, dan uji hipotesis dengan menggunakan uji-t (t-test). Berdasarkan hasil penelitian diketahui (1) Motivasi belajar siswa sebelum diterapkannya model pembelajaran word square mencapai nilai rata-rata 55 dengan kategori “rendah” (2) Motivasi belajar siswa sesudah diterapkannya model pembelajaran word square mencapai nilai rata-rata 78 dengan kategori “tinggi” (3) Model pembelajaran word square dapat meningkatkan motivasi belajar siswa dibuktikan dengan hasil to yang kita peroleh sebesar 9,269 dan t-tabel 5% sebesar 2,04 dan t-tabel 1% sebesar 2,75 itu berarti bahwa to yang bertaraf 5% dan 1% > dari t-tabel (2,04<9,269>2,75) maka Ha diterima dan H0 ditolak.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Pendidikan, Model Pembelajaran Word Square, Motivasi Belajar
Subjects: Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam (S1)
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN #3
Date Deposited: 14 Apr 2022 01:38
Last Modified: 14 Apr 2022 01:38
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/20222

Actions (login required)

View Item View Item