PENGARUH DISIPLIN KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. KONVERTA MITRA ABADI BANYUASIN

Yulianti, Sherly Dwi (2021) PENGARUH DISIPLIN KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. KONVERTA MITRA ABADI BANYUASIN. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
1.pdf

Download (577kB) | Preview
[img] Text
2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (791kB)
[img]
Preview
Text
3.pdf

Download (716kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4.pdf

Download (989kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KOVER.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUSTAKA.pdf

Download (247kB) | Preview

Abstract

Kinerja karyawan sangat berpengaruh dalam tingkat keberhasilan suatu perusahaan atau organisasi. Kinerja karyawan dan kepuasan kerja karyawan akan terpenuhi apabila adanya rasa disiplin kerja dalam diri karyawan dalam menjalankan tugasnya, lingkungan yang sesuai dengan kebutuhan dalam bekerja, serta motivasi kerja untuk meningkatkan kualitas kinerja karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja, lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening pada PT Konverta Mitra Abadi Banyuasin. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan kuesioner yang menggunakan skala likert. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 46 responden dengan menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu sampel jenuh. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Lingkungan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Kepuasan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Disiplin Kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap Kepuasan Kerja. Lingkungan Kerja dan Motivasi Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja. Kepuasan kerja tidak memediasi antara pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Kepuasan kerja memediasi antara pengaruh Lingkungan Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, Kinerja Karyawan
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN #3
Date Deposited: 20 Apr 2022 07:00
Last Modified: 20 Apr 2022 07:00
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/20289

Actions (login required)

View Item View Item