PENERAPAN ETIKA BISNIS PEDAGANGPASAR TUMPAH DESA ULU DANAUKECAMATANSINDANG DANAU KABUPATEN OGAN KOMERING ULU SELATAN DALAM PERSFEKTIF EKONOMI SYARI’AH

Murila, Sinta (2022) PENERAPAN ETIKA BISNIS PEDAGANGPASAR TUMPAH DESA ULU DANAUKECAMATANSINDANG DANAU KABUPATEN OGAN KOMERING ULU SELATAN DALAM PERSFEKTIF EKONOMI SYARI’AH. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PA;EMBANG.

[img] Text
DEPAN SINTA MURILA.docx

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (25kB)
[img] Text
BAB I.docx
Restricted to Registered users only

Download (39kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.docx
Restricted to Registered users only

Download (62kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.docx
Restricted to Registered users only

Download (41kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Registered users only

Download (39kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.docx
Restricted to Registered users only

Download (22kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (32kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilator belakangi oleh perkembangan zaman yang ditandai dengan perkembangan ekonomi yang semakin pesat sehingga menimbulkan persaingan usaha yang semakin tinggi. Dengan persaingan yang begitu tinggi, para pebisnis dapat menggunakan segala cara untuk mendapatkan keuntungan, bahkan para pebisnis seringkali mengabaikan etika dalam menjalankan bisnisnya. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah 1).Bagaimana Penerapan Etika Bisnis Pedagang pada Pasar Tumpah Desa Ulu Danau Kecamatan Sindang Danau Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan dalam Persfektif Ekonomi Syari’ah? 2). Bagaimana Penerapan Etika Bisnis Pedagang Pasar Tumpah Desa Ulu Danau Kecamatan Sindang Danau Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan? Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan sumber data yaitu sumber data primer dan sekunder.Pengumpulan data melalui wawancara dan dokumentasi.Teknik analisis datanya adalah deskriptif kualitatif dengan menggambarkan dan menggambarkan sejelas mungkin semua masalah yang ada dalam rumusan masalah, secara sistematis, faktual, dan akurat. Kesimpulan dari penelitian ini adalah 1). Pedagang di Pasar Tumpah Desa Ulu Danau jujur pada saat melakukan transaksi jual beli,tetapi ada sebagian pedagang yang melakukuan ketidak jujuran karna mengharapkan untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar sehingga mengacaukan pendapat semua konsumen tentang pasar tumpah desa Ulu Danau. 2). Dari penelaahan ekonomi syari’ah, masyarakat telah menerapkan etika bisnis dari sisi nilai nilai dan belum memahami dasar hukum maupun landasan atas prilaku etika islami.Anggapan tentang penjual yang tidak jujur itu ternyata salah,hanya ada sebagian yang tidak jujur sehingga mengacaukan para konsumen. Kata Kunci: Etika Bisnis, Pedagang, Pasar Tumpa

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Etika Bisnis, Pedagang, Pasar Tumpa
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Syariah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah
Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: SINTA MURILA
Date Deposited: 17 Oct 2022 04:01
Last Modified: 17 Oct 2022 04:01
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/23108

Actions (login required)

View Item View Item