PERILAKU KONSUMTIF DAN GAYA HIDUP NASABAH MILENIAL TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN MOBILE BANKING DI BANK MUAMALAT KANTOR CABANG PALEMBANG

Haira, Fadillatul (2023) PERILAKU KONSUMTIF DAN GAYA HIDUP NASABAH MILENIAL TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN MOBILE BANKING DI BANK MUAMALAT KANTOR CABANG PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (71kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (31kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (233kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (333kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (607kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (35kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (182kB) | Preview

Abstract

Teknologi informasi yang mudah ini kini telah kita manfaatkan untuk memenuhi kebutuhan manusia, salah satunya adalah informasi pada urusan perbelanjaan atau pemenuhan kebutuhan melalui marketplance dan semakin dipermudahkan dengan adanya mobile banking yang memudahkan konsumen dalam melakukan pembayaran. Masih Banyak generasi millennial yang belum mengerti dan masih bnyak diantara mereka yang bingung dalam menggunakan aplikasi Mobile Banking. Penelitian ini bertujuan untuk menguji Perilaku Konsumtif Dan Gaya Hidup Nasabah Millennial Terhadap Keputusan Penggunaan Mobile Banking Di Bank Muamalat Kantor Cabang Palembang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang mana data tersebut diperoleh melalui bantuan instrument penelitian berupa kuesioner. Kuesioner tersebut dibagikan pada Nasabah Bank Mumalat Kantor Cabang Palembang A Rivai. Dikarenakan jumlah nasabah yang banyak maka, dilakukan pengamabilan sampel dengan menggunakan rumus Slovin, sehingga didapatkan 100 responden sebagai sampel penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan secara parsial Perilaku Konsumtif berpengaruh positif terhadap keputusan Penggunaan Mobile Banking. Serta Gaya Hidup berpengaruh Positif terhadap Penggunaan Mobile Banking. Dan secara simultan Perilaku Konsumtif dan Gaya Hidup Nasabah Millennial berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Penggunaan Mobile Banking di Bank Muamalat Kantor Cabang Palembang.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Perilaku Konsumtif, Gaya Hidup, Keputusan
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: FADILLATUL HAIRA 1920603088
Date Deposited: 26 Aug 2024 02:06
Last Modified: 26 Aug 2024 02:06
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/40511

Actions (login required)

View Item View Item