Penerapan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal pada anak di panti asuhan jaya murni

Miranti, Amira (2024) Penerapan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal pada anak di panti asuhan jaya murni. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (77kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I(1).pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II repos.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III repos.pdf

Download (133kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V repos.pdf

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V repos.pdf

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (115kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “Penerapan Bimbingan Kelompok Dengan Permainan Tradisional Untuk meningkatkan Kemampuan Komunikasi Interpersonal Pada Anak Di Panti Asuhan Jaya Murni.” Tujuan untuk mengetahui kemampuan komunikasi interpersonal anak panti sebelum dilakukan bimbingan kelompok, proses penerapan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional, dan mengetahui kemampuan komunikasi interpersonal anak panti sesudah dilakukan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan kualitatif. Subjek penelitian ini adalah anak panti asuhan dengan berlokasi di Yayasan Panti Asuhan Jaya Murni Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir. Teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah penerapan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak panti asuhan meliputi kondisi awal kemampuan komunikasi interpersonal anak panti yang rendah yang ditandai dengan ketidakmampuan anak panti dalam memenuhi aspek komunikasi interpersonal yang baik, sehingga diperlukan peningkatan dalam kemampuan komunikasi interpersonal tersebut dengan menggunakan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional. Proses dalam bimbingan kelompok dengan permainan tradisional yaitu permainan petak umpet, permainan kelereng, dan permainan lompat tali. Dengan konsep ini anak panti yang awalnya tidak dapat terbuka menjadi lebih terbuka sehingga menimbulkan rasa empati dan sikap mendukung dengan ditandai dengan sudah dapat merespon dan mengekspresikan dalam berkomunikasi, dan juga mulai muncul sikap positif dengan sudah mampu menghargai orang lain saat berkomunikasi sehingga sesuai dengan teori De Vito komunikasi interpersonal yang baik harus memenuhi aspek keterbukaan, empati, sikap terbuka, dan sikap positif, sehingga penerapan bimbingan kelompok dengan permainan tradisional dapat meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak. Kata kunci : Bimbingan Kelompok, Permainan Tradisional, Kemampuan Komunikasi Interpersonal

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Bimbingan Kelompok, Permainan Tradisional, Kemampuan Komunikasi Interpersonal
Subjects: Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan Penyuluhan Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70232 - Bimbingan Penyuluhan Islam
Depositing User: AMIRA MIRANTI 2020502037
Date Deposited: 24 Jun 2024 01:30
Last Modified: 24 Jun 2024 01:30
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/38494

Actions (login required)

View Item View Item