SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI BANTUAN SOSIAL RASTRA PADA KECAMATAN SEKAYU KAB. MUSI BANYUASIN

MESI RATNA SARI, NIM. 14540100 (2019) SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI BANTUAN SOSIAL RASTRA PADA KECAMATAN SEKAYU KAB. MUSI BANYUASIN. Diploma thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
cover skripsi.pdf

Download (663kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (47kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
isi lampiran.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (132kB) | Preview

Abstract

Dinas Sosial Musi Banyuasin merupakan salah atu lembaga sosial yang bertugas untuk melakukan peningkatan ekonimi perdesaan. Penelitian ini bertujuan adalah bagaimana membangun sistem informasi distribusi bantuan rastra yang dapat dipergunakan sebagai instrumen pendukung tercapainya administrasi data yang baik dan mendorong transparansi proses distribusi rastra yang berjalan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif lapangan . penelitian juga melakukan pembuatan sistem menggunakan metode perancangan Prototype. Untuk perancangan proses digambarkan menggunakan DFD (Data Flow Diagram), untuk perancangan database menggunakan ERD (Entity Relationship Diagram), dan uji implementasi dari program menggunakan metode Black box. Hasil yang diharapkan pada penelitian ini adalah hadirnya sebuah website distribusi bantuan sosial rastra yang dapat diakses oleh Operator dinas sosial, Tim lapangan, Sekretaris desa dan Warung, khususnya Kecamatan Sekayu kecamatan Musi Banyuasin. Adapun kesimpulan yang dapat diperoleh dari sistem informasi bantuan rastra ini adalah untuk menghadirkan regulasi distribusi rastra yang lebih baik. Kata Kunci: Sistem Informasi, Distribusi Bantuan Sosial Rastra, Dinas Sosial Musi Banyuasin, Air Terjun (Waterfall), Data Flow Diagram (DFD).

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi > Teknologi (umum), Ilmu Terapan
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 11 Sep 2019 01:59
Last Modified: 11 Sep 2019 01:59
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/4476

Actions (login required)

View Item View Item