PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA

FIRDAUS, MUHAMMAD (2019) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
1_BAB I - Copy.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5_BAB V.pdf

Download (203kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Quantum Learning terhadap hasil belajar matematika siswa di kelas VII MTsN 01 Palembang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dengan desain posttest only control group design, populasi yang digunakan adalah seluruh siswa kelas VIII yang ada di MTsN 01 Palembang tahun ajaran 2018/2019 yang terdiri dari tujuh kelas dengan jumlah siswa 280 siswa. Penelitian ini mengambil dua kelas sebagai sampel yang yaitu kelas VII.B dengan jumlah 40 siswa sebagai kontrol dan kelas VII.A berjumlah 40 siswa sebagai kelas eksprimen. Penelitian itu dilaksanakan sebanyak tiga kali pertemuan. Pertemuan pertama,dan kedua kelas diberi perlakuan yaitu kelas eksprimen dengan model pembelajaran Quantum Learning dan kelas kontrol dengan metode konvensional pada materi belah ketupat. Pada pertemuan ketiga kedua kelas dilakukan posttest untuk mengetahui hasil belajar matematika siswa setelah diberi perlakuan. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan instrumen berupa tes. Data yang diperoleh dari hasil tes digunakan untuk menguji hipotesis penelitian dengan menggunakan uji-t. Dari hasil analisis diperoleh, t_hitung= 4,754 dan dengan α = 0,05 diperoleh t_tabel = 1,670 yang berarti t_hitung> t_tabel yaitu 4,754 > 1,670. Hal ini menunjukkan bahwa H0 ditolak artinya terdapat pengaruh positif penggunaan model pembelajaran Quantum Learning terhadap hasil belajar matematika siswa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: model pembelajaran quantum learning hasil belajar matematika siswa belah ketupat
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 15 Jan 2020 06:42
Last Modified: 15 Jan 2020 06:42
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5652

Actions (login required)

View Item View Item