Pengaruh Personal Selling dan Brand Trust terhadap Keputusan Pembelian Asuransi Jiwa pada PT AXA Mandiri Syariah

AL-HAFIDZ, HAIKAL (2022) Pengaruh Personal Selling dan Brand Trust terhadap Keputusan Pembelian Asuransi Jiwa pada PT AXA Mandiri Syariah. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (320kB) | Preview
[img] Text
BAB 1-5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dimana untuk mengetahui keaslian dari pengaruh personal selling dan brand trust terhadap keputusan pembelian pada PT. AXA Mandiri Syariah. Penelitian ini menggunakan data field research dimana penelitia melakuakn survei lapangan dengan menggunakan kuesioner terhadap nasabah untuk mendapatkan data yang akurat. Populasi data dari penelitian ini ialah nasabah yang melakukan transaksi di PT. AXA Mandiri Syariah sedangkan sampel data menggunakan purposive samplingdimana menggunakan beberapa kriteria dalam menentukan sampel penelitian. Hasil pada penelitian ini ialah mengungkapan bahwa variabel personal selling dan brand trust sama-sama mempengaruh nasabah dalam keputusan pembelian produk PT. AXA Mandiri Syariah. Kata Kunci: Personal Selling, Brand Trust, dan Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Personal Selling, Brand Trust, dan Keputusan Pembelian
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: HAIKAL AL HAFIDZ
Date Deposited: 25 Oct 2022 08:19
Last Modified: 25 Oct 2022 08:19
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/23238

Actions (login required)

View Item View Item