Implementasi Nilai-Nilai Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Tematik Materi Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup di Kelas III SD Negeri 81 Palembang

Rizkyyah, Nur Putri (2023) Implementasi Nilai-Nilai Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Tematik Materi Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup di Kelas III SD Negeri 81 Palembang. Undergraduate Thesis thesis, Universitas UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
cover skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (210kB) | Preview
[img]
Preview
Text
cover dll putri.pdf

Download (898kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (271kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (457kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (420kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (9kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (230kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN Skripsi Putri Nur Rizkyyah.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana implementasi nilainilai pendidikan karakter dalam pembelajaran tematik serta dampak nilai-nilai pendidikan karakter dalam pembelajaran tematik materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup di kelas III A SD Negeri 81 Palembang. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kualitatif dengan metode pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini diperoleh dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi, dimana informannya terdiri dari ibu wali kelas III A, dan beberapa peserta didik kelas III A SD Negeri 81 Palembang. Setelah melakukan penelitian, diperoleh hasil bahwa : 1) Implementasi nilai-nilai pendidikan karakter dalam pembelajaran tematik materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup sudah cukup baik, karena guru telah menerapkan beberapa nilai-nilai pendidikan karakter sesuai dalam rencana pelaksanaan pembelajaran pada peserta didik dalam pembelajaran tematik materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup kelas III A SD Negeri 81 Palembang. 2) Dampak nilai-nilai pendidikan karakter dalam pembelajaran tematik materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup sudah dilaksanakan peserta didik dan tentunya sangat berpengaruh kepada peserta didik karena dengan diterapkannya nilai-nilai pendidikan karater dalam pembelajaran tematik materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup pastinya akan menjadi kebiasaan peserta didik dalam melaksanakannya sehari-hari. nilai-nilai pendidikan karakter yang sesuai dengan rencana pelaksaan pembelajaran adalah kerja keras, kreatif, bersahabat atau komunikatif, dan gemar membaca.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Nilai-nilai pendidikan karakter, pembelajaran tematik
Subjects: Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: PUTRI NUR RIZKYYAH 1920201043
Date Deposited: 08 May 2023 07:46
Last Modified: 08 May 2023 07:46
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/27097

Actions (login required)

View Item View Item