PENGARUH KETERLIBATAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA GERAI ACE HARDW ARE PALEMBANG SQUARE (PS) MALL PALEMBANG

OCTARINA PRATIWI, 1656200189 (2021) PENGARUH KETERLIBATAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA GERAI ACE HARDW ARE PALEMBANG SQUARE (PS) MALL PALEMBANG. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (286kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (440kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (590kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (848kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (223kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN KARYA ILMIAH.pdf

Download (695kB) | Preview

Abstract

Kinerja karyawan merupakan hasil setiap aktivitas atau kegiatan karyawan sesuai arahan untuk mencapai tujuan perusahaan. Pengaruh kinerja karyawan yaitu keterlibatan kerja yang berupa sikap aktif keryawan dalam menjalankan proses setiap kegiatan yang menjadi tanggngjawab individu atau kelompok, dan komitmen organisasi menjadi sikap kesetiaan, kepercayaan atau keyakinan karyawan terhadap perusahaan. Kepuasan kerja merupakan suatu sikap/perasaan positif terhadap pekerjaan. Dari sebagian karyawan suka terlambat masuk kerja, meninggalkan kerja, kurang memahani peraturan yang dibuat manajer sampai mengajukan surat pengunduran diri, adanya keterpaksaan dalam bekerja karena tidak adanya alternatif lain. Jenis penelitian yaitu kuantitatif, sumber data menggunakan data primer. Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner yang menggunakan skala likert. Teknik analisis menggunakan path analysis, uji asumsi klasik, dan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterlibatan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dan kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, sedangkan komitmen organisasi tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Keterlibatan kerja dan komitmen organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja. Kepuasan kerja memediasi antara pengaruh keterlibatan kerja dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan. Kata kunci: Keterlibatan Kerja, Komitmen Organisasi,Kepuasan Kerja, dan Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi
Depositing User: fiqo
Date Deposited: 02 May 2021 09:33
Last Modified: 02 May 2021 09:33
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8585

Actions (login required)

View Item View Item