PENERAPAN STRATEGI ACTIVE LEARNING TIPE FORMASI REGU TEMBAK UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VIII PELAJARAN MADRASAH TSANAWIYAH PARADIGMA PALEMBANG

REMI, AGUSTINA (2018) PENERAPAN STRATEGI ACTIVE LEARNING TIPE FORMASI REGU TEMBAK UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VIII PELAJARAN MADRASAH TSANAWIYAH PARADIGMA PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I. SKRIPSI.pdf

Download (413kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II .pdf

Download (374kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III..pdf

Download (510kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV .pdf

Download (952kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (232kB) | Preview

Abstract

Penerapan Strategi Active Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang. Studi analisis penelitian, penulis melakukan penelitian ini disebabkan karena keingin tahuan penelitibagaimana cara guru dalam meningkatkan aktivitas belajar seperti memusatkan perhatian selama proses pembelajaran. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (Field Research). Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) Bagaimana aktivitas belajar aqidah akhlak yang sebelum diterapkan Strategi Active Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang? (2) Bagaimana aktivitas belajar siswa setelah menerapkan StrategiActive Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang?. (3) Apakah dampak dari penerapan Strategi Active Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang ?. Peneliti menggunakan metode Exsprimen, Populasi, Sampel, Teknik Penggunaan Data, Dan Teknik dari berbagai penelitian yang berkaitan dengan pembahasan yang dibagi menjadi dua macam yaitu; data primer adalah data yang diperoleh dari siswa kelas VIII, guru di MTs Paradigma Palembang, dan data sekunder adalah data yang diperoleh melalui pengamatan (observasi), dokumentasi, serta literatur-literatur yang berkaitan dengan penelitian.Jenis data dalam penelitian ini berupa data deskriptif kuantitatif, adalah data yang diuraikan dalam bentuk angka-angka. Data diperoleh dengan observasi, tes dan dokumentasi. Terlebih dahulu data dikumpulkan, kemudian direkapitulasi, selanjutnya dianalisis dengan statistik yaitu dengan menggunakan rumus mean, standar deviasi, TSR dan persentase, serta uji “t”, test t. Hasil analisis data dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa; Aktivitas Belajar siswa sebelum diterapkan Strategi Active Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang adalah tergolong sedang, karena dari 21 responden terdapat 13 siswa (61,90%) yang tergolong sedang, yang tergolong kategori rendah sebanyak 5 siswa (23,81%) sedangkan yang tergolong tinggi sebanyak 3 siswa (14,29%). Dan setelah diterapkan Strategi Active Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang yakni 21 responden, terdapat 5 responden yang tergolong tinggi atau 23,81%, sedangkan yang tergolong sedang itu sebanyak 10 responden (47,61%), dan yang tergolong rendah sebanyak 6 responden (28,58%). Ada peningkatan penerapan Strategi Active Learning Tipe Formasi Regu Tembak Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VIII MTs Paradigma Palembang. Hal ini terlihat dari hasil hipotesis “to” = 4,86 lebih besardari tt (baik pada taraf signifikansi 5% = 2,08 dan1% = 2,84), maka hipotesis nihil ditolak dan hipotesis alternatif diterima.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam (S1)
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 03 Aug 2021 01:30
Last Modified: 03 Aug 2021 01:30
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/9458

Actions (login required)

View Item View Item