PENGARUH PERSEPSI, PENGETAHUAN DAN KEPERCAYAAN MASYARAKAT PADA BANK SYARIAH TERHADAP MINAT MASYARAKAT UNTUK MENABUNG DI BANK MUAMALAT KCP PALEMBANG-PLAJU

Oktaviona, Fitria (2023) PENGARUH PERSEPSI, PENGETAHUAN DAN KEPERCAYAAN MASYARAKAT PADA BANK SYARIAH TERHADAP MINAT MASYARAKAT UNTUK MENABUNG DI BANK MUAMALAT KCP PALEMBANG-PLAJU. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
1_HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
2_BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB) | Request a copy
[img] Text
3_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (314kB) | Request a copy
[img] Text
4_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (251kB) | Request a copy
[img] Text
5_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (418kB) | Request a copy
[img] Text
6_BAB V & DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (201kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
7_LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah persepsi, pengetahuan dan kepercayaan masyarakat memiliki pengaruh terhadap minat masyarakat untuk menabung di bank syariah. Responden pada penelitian ini ialah nasabah Bank Muamalat, dengan jumlah sampel 100 responden. Pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini ialah data primer dari hasil pengisian kuisioner yang diperoleh langsung dari responden. Kemudian dilakukan analisis terhadap data-data yang diperoleh berupa analisis kuantitatif. Analisis kuantitatif meliputi uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, melalui uji parsial (uji T), uji simultan (uji F) dan uji determinasi (R2). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Persepsi tidak berpengaruh terhadap minat menabung dengan diperolehnya hasil signifikansi 0,573 > 0,05 (2)Pengetahuan berpengaruh secara signifikan dengan diperolehnya hasil signifikansi 0,000 < 0,05 (3) kepercayaan tidak berpengaruh dengan diperolehnya hasil signifikansi 0,075 > 0,05. Kata kunci : Persepsi, Pengetahuan, Kepercayaan Masyarakat dan Minat Menabung Masyarakat

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Persepsi, Pengetahuan, Kepercayaan Masyarakat dan Minat Menabung Masyarakat
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: FITRIA OKTAVIONA 1820603084
Date Deposited: 03 May 2023 01:34
Last Modified: 03 May 2023 01:34
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/27053

Actions (login required)

View Item View Item