JULITA, RESI (2023) PELAKSANAAN MEMBACA AL-QUR'AN PADA JAM PELAJARAN KE 0 UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MADRASAH ALIYAH PARADIGMA PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.
|
Text
HALAMAN JUDUL 1.pdf Download (770kB) | Preview |
|
Text
BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (587kB) | Request a copy |
||
Text
BAB ll.pdf Restricted to Registered users only Download (586kB) | Request a copy |
||
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (374kB) | Request a copy |
||
Text
BAB lV.pdf Restricted to Registered users only Download (571kB) | Request a copy |
||
Text
BAB V dan Daftar pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (409kB) | Request a copy |
||
|
Text
Lampiran .pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan pelaksanaan membaca Al-Qur’an pada jam pelajaran ke-0 untuk meningkatkan motivasi belajar siswa di Madrasah Aliyah Paradigma Palembang, kegiatan membaca Al-Qur’an dilakukan 15 menit sebelum memulai jam pelajaran pertama. Kegiatan tersebut banyak sekali manfaatnya, terutama untuk mengembangkan seluruh potensi yang ada pada peserta didik, baik yang berbentuk jasmaniah maupun rohaniah sehingga akan berpengaruh pada motivasi belajar peserta didik. Motivasi belajar peserta didik merupakan suatu sikap antusias dalam memperoleh ilmu pengetahuan dan gairah untuk belajar yang tinggi sehingga mencapai tujuan yang ingin dicapai. Penting sekali untuk pendidik dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didiknya. Penelitian ini menggunakan penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan kualitatif. Metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Dengan adanya kegiatan membaca Al-Qur’a pada jam pelajaran -0 menuntut siswa untuk selalu hadir tepat waktu, melatih kedisiplinan siswa dan membiasakan peserta didik untuk selalu berbuat hal yang positif, sehingga secara kasat mata hal tersebut dapat memicu peningkatan motivasi belajar peserta didik. Hasil dari penelitian ini menunjukkan Kelancaran pelaksanaan membaca Al-Qur’an pada jam pelajaran ke-0 didukung dengan adanya sarana dan prasarana yang memadai, peran guru,lingkungan belajar yang kondusif dan apresiasi dari guru sehingga akan memberikan kenyaman dan kesan yang baik pada peserta didik dan akan berpengaruh pada peningkatan motivasi belajarnya. Namun terdapat juga penghambat pelaksanaan kegiatan membaca Al-Qur’an seperti kurangnya sikap kompetitif peserta didik, sarana dan prasarana sound system dan minimnya semangat belajar peserta didik. Oleh karena itu kegiatan-kegiatan yang ada disekolah harus selalu diperhatikan oleh semua warga sekolah sehingga dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik dan tujuan dalam belajar akan terpenuhi. Kata Kunci: Membaca Al-Qur’an, Jam Pelajaran ke-0, Motivasi Belajar ABSTRAK This study aims to describe the implementation of reading the Qur'an in the 0th lesson to increase student motivation at Madrasa Aliyah Paradigma Palembang, Al-Qur'an reading activities are carried out 15 minutes before starting the first lesson. This activity has many benefits, especially for developing all the potential that exists in students, both physically and spiritually so that it will affect students' learning motivation. Student learning motivation is an enthusiastic attitude in acquiring knowledge and a high passion for learning so as to achieve the goals to be achieved This study uses field research (field research) with a qualitative approach. Methods of data collection is done through observation, interviews and documentation. With the Al-Qur'a reading activity during class hours -0 requires students to always be present on time, trains student discipline and accustoms students to always do positive things, so that in plain view this can trigger an increase in students' learning motivation The smooth implementation of reading the Qur'an in the 0th lesson is supported by adequate facilities and infrastructure, the role of the teacher, a conducive learning environment and appreciation from the teacher so that it will provide comfort and a good impression on students and will affect the improvement learning motivation. However, there are also obstacles to the implementation of Al-Qur'an reading activities such as the lack of competitive attitudes of students. Therefore, the activities that exist in schools must always be considered by all school members so that they can increase students' learning motivation. Keywords: Reading the Qur'an, Lesson 0, Learning Motivation
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Membaca Al-Qur’an, Jam Pelajaran ke-0, Motivasi Belajar |
Subjects: | Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam Psikologi > Psikologi Islam |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam (S1) |
Depositing User: | RESI JULITA 1920202097 |
Date Deposited: | 12 Sep 2023 08:21 |
Last Modified: | 12 Sep 2023 08:21 |
URI: | http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/30684 |
Actions (login required)
View Item |