ANALISIS SOFT SKILL PUSTAKAWAN SEBAGAI BENTUK PERSONAL BRANDING DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN PRIMA DI UPT PERPUSTAKAAN UIN RADEN FATAH PALEMBANG

LESTARI, NADEA FARA (2024) ANALISIS SOFT SKILL PUSTAKAWAN SEBAGAI BENTUK PERSONAL BRANDING DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN PRIMA DI UPT PERPUSTAKAAN UIN RADEN FATAH PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
BAB I_Nadea Fara Lestari.pdf

Download (486kB) | Preview
[img] Text
BAB II_Nadea Fara Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (473kB)
[img] Text
BAB III_Nadea Fara Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (349kB)
[img] Text
BAB IV_Nadea Fara Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (597kB)
[img] Text
BAB V_Nadea Fara Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (281kB)
[img]
Preview
Text
Halaman Judul.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak_Nadea Fara Lestari.pdf

Download (187kB) | Preview

Abstract

Pustakawan dalam melaksanakan tugasnya tidak hanya diukur secara teknis saja, namun dibutukan keterampilan lainya yang bersifat non teknis, berupa soft skill yang dibutuhkan untuk menunjang pekerjaannya sebagai pustakawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui soft skill pustakawan dalam memberikan pelayanan prima kepada pemustaka di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang; untuk mengetahui cara pustakawan dalam mengimplementasikan soft skill yang dimiliki kedalam personal bramding mereka didepan pemustaka. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode kualitatif deskriptif, menggunakan data primer dan sekunder, dengan narasumber berjumlah 4 orang, yaitu kepala perpustakaan dan pustakawan pada layanan pemustaka, layanan sirkulasi & referensi, dan layanan pengolahan & preservasi, serta pemustaka berjumlah 5 orang yang merupakan mahasiswa UIN Raden Fatah Palembang. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Penelitian ini menggunakan teori personal branding dari Peter Montoya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pustakawan di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang telah memiliki keterampilan intrapersonal dan interpersonal yang baik, seperti, pengendalian diri, dan kesadaran diri, kemampuan berkomunikasi, dan empati sehingga mampu memberikan pelayanan prima kepada pemustaka. Terdapat pustakawan yang telah mampu mengimplementasikan personal branding berbasis soft skill dalam memberikan pelayanan prima kepada pemustaka. Namun, ditemukan bahwa tidak semua pustakawan mampu mengidentifikasi dan mengembangkan personal branding mereka, meskipun mereka telah memiliki soft skill yang sesuai.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Pelayanan Prima, Personal Branding, Soft Skill
Subjects: 000 Komputer, Informasi, dan Referensi Umum > Perpustakaan dan Ilmu Informasi, Kearsipan > Perpustakaan umum > Perpustakaan perguruan tinggi (universitas)
Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > 71401 - Ilmu Perpustakaan
Depositing User: NADEA FARA LESTARI 1930403063
Date Deposited: 01 Aug 2024 04:28
Last Modified: 01 Aug 2024 04:28
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/39641

Actions (login required)

View Item View Item